Soal 01
Sebuah fungsi \(f(x)\) diketahui \(f''(x) = 6x + 1\), \(f(1) = 4,5\) dan \(f'(-1) = 2\).
Tentukan nilai dari \(f(2)\).
Soal 02
Sebuah kurva memiliki turunan kedua \(f''(x) = 8\) dan memiliki koordinat titik maksimum \((1,-3)\).
Tentukan titik potong kurva dengan sumbu Y.
Soal 03
Sebuah kurva memiliki turunan kedua \(y'' = \dfrac {3}{\sqrt{2x + 1}}\). Persamaan garis singgung kurva pada titik (4,32) memiliki gradien 10.
Tentukan persamaan kurva tersebut.